Klik "SUKA" Untuk Menyampaikan Rasa Terimakasih Anda Pada Admin

Jumat, 06 Agustus 2010

TRIK HITUNG MATEMATIKA SECARA KILAT

Dalam pelajaran matematika adalah pelajaran paling pusing tanpa alat penghitung yang disebut kalkulator.. Jika dalam pelajaran lain mungkin jawaban bisa di toleransi jika mirip tapi jika matematika walaupun mirip tetep salah.. Bener ga.. Nah buat yang mo belajar mudah2 bisa membantu ni caranya,. Jika di perhatikan gampang, mudah2an mengerti..


Perkalian kuadrat yang simpel adalah angka akhir 5
contoh:
5x5,15x15,25x25,35x35 dst
Setiap perkalian bilangan akhir 5, pasti hasilnya akhir juga belakangnya 25, misalnya:
5x5=25
15x15=225
25x25=625
Sekarang gimana caranya nyari angka depanya?
Untuk nyari angka depannya. Caranya misalnya:
15x15
Angka depan kan 1 dikali angka lebih tinggi 1 tingkat dari angka depan atau 1+1 yaitu 2
jadi
1x2=2
Jadi belakangnya tinggal nambahin angka 25
15x15=225
Contoh lagi angka yang lebih tinggi
55x55=....25
Angka depanya
5x(5+1)=5x6=30
Jadi : 55x55=3025
Perkalian kuadrat yang lain contoh
11x11=121, 12x12=144, 13x13=169,14x14=196
Cara ngitung simpelnya..
11x11
Bilangan awal biarkan
Bilangan akhir di tambah dan di kali bilangan itu sendiri,
Jadi:
11x11
1(1+1)(1x1)
121
12x12
1(2+2)(2x2)
144
14x14
1(4+4)(4x4)
18(16)
Nah jika hasil jadi puluhan maka angka depan hasil di tambahkan angka sebelumnya jadi
18(16)
1(8+1)6
196
17x17
1(7+7)(7x7)
1(14)(49)
(1+1)(4+4)9
289
Perkalian dengan satuan dengan angka 9
Misal
1x9,2x9,3x9...s/d 10x9
Perkalian angka satuan dengan angka 9 hasilanya jika ditambahkan pasti 9
Contoh
1x9=18
jika kita menamba 1 dan 8 maka hasilnya 9
5x9=45
4+5=9
Oleh dikarenakan itu pasti maka kita bisa membalik untuk menemukan perkalian dengan angka 9,
Caranya membaliknya gini gini
8x9=72,
Untuk memperoleh angka 72 maka:
8x9=...
8-1=7
7+...=9
9-7=2 jadi
9=7+2
Udah mudeng kan angka 72 dari mana..
6x9
6-1=5
5+...=9
9-5=4
9=5+4
6x9=54
Nah buat yang perkalian puluhan dengan 9 maka hanya bisa buat ngecek jawaban kita bener apa nggak
Contoh :
359425x9=3207825
Coba tambahkan hasilnya apakah 9
3207825
3+2+0+7+8+2+5=27
2+7=9
Berarti jawban
359425x9=3207825 benar
Perkalian menggunakan jari mulai dari 6 sampi 9
Misal
6x6,6x7 s/d 9x9
Jari pasti ada 10 kecuali ya ada kelainan..
Contoh perkalian
6x7
anggap 5 jari kiri dan kanan mulai dari 6
Jika kita tekuk 1 artinya 6 tekuk 2 artinya 7 tekuk 3 artinya 8
Contoh
6x7
Tekuk jempol kiri adalah 6
Tekuk jempol dan telunjuk adalah 7
Jari yang tertekuk ditambahkan dan yang berdiri kalikan
Maka yang tertekuk kiri 1 kanan 2 , yang berdiri kiri 4 kanan 3
Jadi
(1+2)(3x4)
3(12)
3 adalah puluhan jadi
30+12= 42
8x7
Kiri= Tekuk jempol/6,pelunjuk/7,jari tengah/8,
Kanan= tekuk jempol/6,telunjuk/7
Yang ditekuk tambahkan yang berdiri kalikan
Yang ditekuk Kiri=3 Kanan=2
Yang berdiri kiri=2 kanan=3
Jadi
(3+2)(2x3)
56 jadi 8x7=56

1 komentar:

Silahkan tinggalkan komentar anda, untuk laporan jika ada LINK rusak ataupun FILE yang sudah dihapus dari database, maupun REQUEST.

Social Media Post