Kali ini bayu sengaja bikin post mengenai HH android qwerty terbaik saat ini, karena jarang banget ada android model qwerty aka BB. Terkadang orang tidak merasa nyaman mengetik menggunakan touch, seperti saya ini, jadi tetep butuh HP yg beginian, kalo untuk BB sih hampir semua ya, kalo untuk android sangat jarang dan saya ambil yg specnya tertinggi saat ini saja. Simak saja ya, diakhir post sudah bayu simpulkan kelebihannya masing2...
1. Samsung Galaxy Chat B5330
General
Network
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 HSDPA 900 / 2100
Layar
Tipe
TFT Capacitive Touch Screen, 256K Colors
Ukuran
240 x 320 pixels, 3.0 inches Touchwiz UX UI
Dimensi
Ukuran/Berat
118.9 x 59.3 x 11.7 mm / 112 g
Audio
Fitur
Vibration, MP3 Ringtones
Jack
3.5mm Jack Audio
Memory
Internal
4 GB Storage (2.0GB User Available), 512 MB RAM
Eksternal
microSD, up to 32 GB
Lain-lain
Kamera 2 MP, 1600 x 1200 pixels
Video Record
VGA @25fps
Standard Battery, Li-Ion 1200 mAh
OS
Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
CPU
Broadcom Single-core 850 MHz, GPU VideoCore IV HW
Browser
HTML, Adobe Flash
GPS
A-GPS, GLONASS
Messaging
SMS (threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
Fitur Tambahan
Java
MIDP Emulator Stereo FM Radio With RDS, SNS Integration, Organizer,
Image / Video Editor, Document Viewer, Google Search, Maps,
Gmail,YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa Integration, Voice Memo /
Dial, Predictive Text Input
Sedangkan lawannya adalah ...
2. Beyond B97 Excellent
- Tinggi : 133 mm
- Lebar : 60 mm
- Tebal : 11 mm
- Screen : Touch&Type 3.5"
- Android 4.2.2 JellyBean
- Warna : White
- Mediatek MT6572 Chipset
- Dual Core @1.2GHz Processor VFPv4/NEON Engine
- GPU Mali-400MP1
- 3.5" Capacitive Touch Screen
- 3.5G Network Access
- MicroSD up to 32GB
- RAM 512MB + Internal 4GB
- Wifi 802.11 a-b-g-n
- Back Camera 2MP+Flash
- Front Face Camera 2MP
- Google Android 4.2 Jelly Bean
- Bluetooth
- Analog TV
- FM Radio
- Touch and Type QWERTY
3. Kesimpulan Hasil Komparasi
Kekurangan Samsung galaxy chat
- Prosesor Single Core [Qualcomm Low-End]
- Hanya single SIM
- Prosesor yang hanya 850 Mhz [Qualcomm Low-End]
- Layar sentuh yang sangat standar yaitu hanya jenis Kapasitif TFT, dengan 256K warna
- Layar ukuran yang cukup kecil yaitu pada ukuran 3 inci
- resolusi yang kurang tinggi yaitu pada 240 x 320 pixels
- Tidak ada kameran depan
- Tidak ada Lampu Flash Camera
- Kapasitas baterai yang hanya 1200 mAh
Kelebihan Samsung galaxy chat
- Merk lebih ternama
- Camera untuk foto malam lebih jelas
- Sudah ada A-GPS + Glonass (Oke banget dan memang akurat untuk navigasi drpd sang rival)
Kekurangan Beyond Excellent
- Merk sering dipandang sebelah mata
- Camera untuk foto malam kurang jelas
- Tidak ada A-GPS + Glonass (Menurut ane ini HP fokus ke CHAT jd tdk ada GPS, tp ada Local Network Location Service)
- Tidak ada Light Sensor (Akan tetapi ketika buat telfon nyaman2 saja, layar otomatis terkunci dan dobel touch untuk unlock)
Kelebihan Beyond Excellent
- Prosesor Dual Core [Mediatek Mid-End]
- Kecepatan Prososeor 2 x 1.200 MHz [Mediatek Mid-End]
- GPU Lebih Cepat (Buat Game Oke banget)
- Dual GSM, Dual 3G
- Layar sentuh jenis Kapasitif TFT pixel density lebih baik & rapat
- Layar ukuran yang lebih besar yaitu 3.5 inci
- resolusi yang lebih tinggi yaitu pada 320x480 pixels
- Ada kameran depan yg sama-sama 2MP
- Ada Lampu Flash Camera
- Kapasitas baterai yang lebih besar 1800 mAh
- Ada external Antena+TV
- Ada RADIO
Menurut admin, Duel kali ini dimenangkan oleh Beyond Excellent dikarenakan alasan pribadi sbb:
- Admin paling doyan smsan pake kartu khusus, internetan juga khusus, jadi pastinya harus dualsim gsm&gsm
- Kadang butuh updet foto profil, jd dualcamera depan belakang itu hukumnya wajib
- Jarak qwerty yg nyaman, lebih renggang hp ini
- Tentunya layar yg lebih besar, setara BB q10 kalo gak salah sama2 3.5inch ya bro, galchat kekecilan banget
- Otak Processor & Grafis yang lebih cepat, tentunya wajib dualcore processor, galchat cuman 800mhz single core :-p
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Silahkan tinggalkan komentar anda, untuk laporan jika ada LINK rusak ataupun FILE yang sudah dihapus dari database, maupun REQUEST.